SEKOLAH SIAGA BENCANA, PMR WIRA SMK NEGERI 4 JEMBER GEMBLENG RELAWAN
PMI JEMBER – Musim hujan, Palang Merah Remaja (PMR) Wira SMK Negeri 4 Jember ikut aktif siaga bencana. PMR Wira SMK Negeri 4 Jember menggembleng relawan yang merupakan anggotanya. Yaitu dengan pendidikan dan pelatihan dasar (diklatsar) yang digelar 6-7 Januari 2024. Ketua PMR SMK Negeri 4 Jember, Luluk Suci mengatakan […]